Open Finance Deep Dive Report 2022

Open Finance Deep Dive Report 2022

Laporan ini adalah hasil kolaborasi penelitian atara Finantier dengan Katadata Insight Center yang membahas potensi Open Finance di Indonesia untuk memperkuat infrastruktur teknis untuk mendorong inklusi keuangan, begitu pula dengan tantangannya. Wawancara dilakukan untuk menjaring insight dari pelaku industri, yang terdiri dari regulator, platform Open Finance, bank, fintech, e-commerce, biro kredit, provider telekomunikasi, dan pemangku kepentingan terkait lainnya. Beberapa bab penting dibahas pada laporan ini, diantaranya:

  • Lanskap Open Finance saat ini di Indonesia
  • Estimasi potensi pasar
  • Hambatan yang dihadapi untuk pengembangan Open Finance
  • Rekomendasi kepada regulator dan pelaku industri